Minggu, 5 Oktober 2025

SEA Games 2023

Jadwal Mobile Legends SEA Games 2023, Saatnya Timnas Indonesia Patahkan Kutukan Runner-up

Jadwal pertandingan esports Mobile Legend di ajang SEA Games 2023 Kamboja bakal berlangsung mulai tanggal 11-14 Mei, saatnya Indonesia meraih emas.

Instagram resmi @pbesi_official
Roster Timnas Mobile Legends Indonesia Pria di SEA Games 2023 - Jadwal pertandingan esports Mobile Legend di ajang SEA Games 2023 Kamboja bakal berlangsung mulai tanggal 11-14 Mei, saatnya Indonesia meraih medali emas. 

- Caramel (Jungler)

- Valanyr (Roamer/EXP Laner)

- Tazy (Pelatih)

- Mozia (Asisten Pelatih)

- Tiolamon (Asisten Pelatih)

Baca juga: Jadwal Turnamen Mobile Legends MSC 2023, EVO Esports Isi Slot Peserta seusai Juarai Mekong Qualifer

Daftar Game Esports di SEA Games 2023

1. AK (PC) - Tim

2. AK (PC) - Individu

3. PUBG Mobile - Squad

4. PUBG Mobile - Solo

5. Mobile Legends - Pria

6. Mobile Legends - Wanita

7. League of Legends: Wild Rift - Pria

8. Valorant - Tim

9. Cross Fire - Tim

(Tribunnews.com/Isnaini Nurdianti)

Sumber: TribunSolo.com
Rekomendasi untuk Anda

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved