Virus Corona
Indonesia Peringkat ke-19 Kasus Harian Corona di Dunia 6 Oktober 2021, Tambah 1.484 Kasus Positif
Berikut peringkat Indonesia di dunia terkait data penambahan kasus Covid-19, Rabu (6/10/2021).
8. Georgia: 2.410
9. Mongolia: 2.409
10. Polandia: 2.085
11. Korea Selatan: 2.027
12. Australia: 2.026
13. Belarusia: 1.991
14. Slovakia: 1.971
15. Kazakhstan: 1.828
16. Belgia: 1.730
17. Latvia: 1.671
18. India: 1.496
19. Indonesia: 1.484
20. Pakistan: 1.212
Baca juga: Pemerintah Pusat Bakal Atur Strategi Distribusi Vaksin Covid ke Daerah
Data Kasus Corona di Indonesia
Diketahui, total kasus terkonfirmasi positif Covid-19 di Indonesia hari ini yakni 4.223.094 pasien.
Lalu, ada penambahan pasien sembuh sebanyak 2.851 orang.
Total pasien yang sembuh pada hari ini menjadi 4.052.300 di seluruh Indonesia.
Kemudian, jumlah pasien Covid-19 yang meninggal dunia dalam 24 jam terakhir sebanyak 75 orang.
Total ada 142.413 orang yang dinyatakan meninggal dunia hingga hari ini.
(Tribunnews.com/Nuryanti)