Virus Corona
Pimpinan MPR: Solidaritas Warga Jadi Kekuatan Baru Hadapi Pandemi
Aksi kemanusiaan itu terjadi di berbagai tempat di Tanah Air dalam beragam bentuk, mulai dari bantuan makanan dengan membangun dapur umum, obat-obatan
Sedangkan pasien bergejala ringan dapat ditempatkan di lokasi isolasi terpusat yang disediakan pemda atau melakukan isoman di rumah masing-masing.
Lebih lanjut, Rerie berharap maraknya pasien covid-19 yang melakukan isoman harus mendapatkan perhatian serius dari pemerinah daerah, teramasuk dalam hal memastikan jumlah pasien isoman yang ada di setiap daerah.
"Sejauh ini kita belum memiliki data yang jelas tentang jumlah pasien isoman. Padahal, data tersebut sangat penting sebagai pegangan dalam melakukan berbagai bantuan dan upaya-upaya penyelamatan pasien," tutur anggota Majelis Tinggi Partai NasDem itu.