Virus Corona
Tembus 1.000 Kasus Positif Covid-19 di Indonesia, Enam Negara di Asia Tenggara Nihil Kasus Kematian
Belum genap sebulan sejak kasus positif pertama diumumkan, di tanah air berdasarkan data Jumat sore kemarin, ada 1.046 kasus positif virus corona.
5. Singapura
Kasus Positif : 732 orang
Kematian : 2 orang
Sembuh : 183 orang
Baca: Permohonan Ibu Ashraf Sinclair di 40 Hari Kepergian Putranya, BCL Ucap Syukur Dihujani Cinta Kasih
Baca: Lewat Lagu Sendiri, Giring Ganesha Akhirnya Kembali Bermusik
6. Vietnam
Kasus Positif : 163 orang
Kematian : -
Sembuh : 20 orang
7. Brunei
Kasus Positif : 115 orang
Kematian : - orang
Sembuh : 11 orang

8. Kamboja
Kasus Positif : 99 orang
Kematian : - orang
Sembuh : 11 orang
9. Myanmar
Kasus Positif : 8 orang
Kematian : - orang
Sembuh : - orang
Baca: Rekomendasi 7 Bubur Ayam Enak di Jogja untuk Menu Sarapan Pagi Ini
Baca: China dan AS Sepakat untuk Bekerja Sama dalam Menghadapi Virus Corona, Pengamat: Sampai Kapan?
10. Laos
Kasus Positif : 6 orang
Kematian : - orang
Sembuh : - orang
11. Timor Leste :
Kasus Positif : 1 orang
Kematian : - orang
Sembuh : - orang
Sementara di tingkat global, tercatat 596.723 orang di seluruh dunia positif Covid 19, 133.355 orang dinyatakan sembuh, serta 27.252 orang meninggal dunia.