Selasa, 7 Oktober 2025
ABC World

Warga Kelahiran Indonesia Didatangi Polisi Karena Kenakan Rompi Pemberat di Australia Selatan

Berhati-hatilah mengenakan pakaian yang bisa dianggap atau dicurigai bisa membahayakan orang lain. Dicurigai Polisi Sedang Latihan…

Mount Gambier adalah sebuah kota di dekat perbatasan antara Australia Selatan dan Victoria, berjarak 433 km dari ibukota Australia Selatan, Adelaide.

Ibu angkatnya Jan Shanahan mengatakan bahwa alasan adanya laporan ke polisi itu adalah sikap rasis.

"Kalau orangnya bukan warga \'kulit berwarna\' apakah reaksinya sama? Ini seperti seseorang mengatakan \'saya tidak rasis tapi...\'," tulisnya Jan di Facebook.

Setio akan ke Indonesia dalam waktu dekat, guna berteemu dengan keluarga kandungnya untuk pertama kali sejak dia diadopsi, setelah dia berhasil melacak siapa ayah kandungnya.

Apa yang dialami oleh Setio juga mirip dengan kejadian di stasiun kereta di Melbourne beberapa pekan lalu ketika seorang pengamen musik dicurigai membawa senjata.

Polisi mengatakan pengamen tersebut yang membawa alat musiknya dalam sebuah tas besar dan sedang berlatih pernapasan di dalam kereta.

Namun seorang penumpang lain merasa curiga dan kemudianm melaporkan polisi menduga bahwa tas milik pengamen tersebut adalah tas senjata laras panjang.

Lihat beritanya dalam bahasa Inggris di sini

Rekomendasi untuk Anda

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved