Aktivis Hewan Australia Berupaya Selamatkan Ayam Korban Kecelakaan
Aktivis pemerhati hak-hak hewan berseteru dengan otoritas berwenang di lokasi tabrakan truk yang melibatkan 6000 ayam, di wilayah…
Supplied: Sugarshine FARM Sanctuary
Supplied: Sugarshine FARM Sanctuary
Sekumpulan ayam negeri itu tengah dalam perjalanan menuju rumah jagal Darwalla di wilayah Mount Cotton di Brisbane untuk menjalani penyembelihan.
Perusahaan Darwalla menolak untuk berbicara ke media namun telah mengonfirmasi bahwa pihaknya memulai investigasi internal terhadap kecelakaan itu.