Mudik Lebaran 2024
Fitur Tanya Sabrina di BRImo Bantu Perjalanan Mudik Lebaran 2024 Jadi Aman dan Tenang
Menjadi paling meriah sepanjang masa, membuat BRI juga menyiapkan berbagai hal agar nasabah yang melakukan Lebaran merasa lebih nyaman dan aman.
3. Iklan Dengan Harga Murah
Biasanya karena baru dapat THR dan ingin mempunyai barang baru ketika merayakan lebaran, bisa membuat orang jadi kurang waspada, salah satunya melihat iklan produk dengan harga yang murah dan di bawah pasaran, ingat jangan asal percaya dan pastikan dulu kebenarannya dengan mencari informasi dari berbagai sumber media yang bisa kamu akses melalui internet.
Kemudian, untuk kemudahan informasi, nasabah dapat menghubungi Sabrina melalui WhatsApp di nomor 0812 1214 017 dan untuk kemudahan transaksi kamu download BRImo secara resmi di Google Play Store , App Store, dan Huawei App Gallery.
Baca juga: Pastikan Layanan Perbankan Berjalan Optimal, Direktur BRI Tinjau Operasional Layanan Libur Lebaran
#TanyaSabrinaAja
#BilangAjaGak
#BRImoMudahSerbaBisa
Mudik Lebaran 2024
Berjalan Baik, Menhub Apresiasi Pelaksanaan Angkutan Lebaran 2024 |
---|
Naik 75 Persen, Tol Trans Sumatera Dilalui 2,1 Juta Kendaraan Saat Arus Mudik-Balik Lebaran 2024 |
---|
Periode Arus Mudik-Balik Lebaran 2024, Pertamina Catat Penjualan BBM Naik 9,7 Persen |
---|
Cegah Kecelakaan Fatal Km 58 Terulang, Barrier Jalur Contra Flow Akan Diperbaiki |
---|
Transaksi SPKLU Melonjak 5 Kali Lipat pada Periode Mudik Lebaran 2024 |
---|