Sabtu, 4 Oktober 2025

Niko Kranjcar Hengkang dari Tottenham Hotspurs

Akhirnya Niko Kranjcar resmi hengkang dari Tottenham Hotspur.

zoom-inlihat foto Niko Kranjcar Hengkang dari Tottenham Hotspurs
net
Niko Kranjcar

TRIBUNNEWS.COM – Akhirnya Niko Kranjcar resmi hengkang dari Tottenham Hotspur. Seperti yang sempat diberitakan sebelumnya, gelandang Kroasia itu akan bergabung dengan klub Ukraina, Dynamo Kyiv.

Pemain berusia 27 tahun itu setuju menandatangani kontrak berdurasi empat tahun bersama skuad asuhan Yuri Semin. Dengan demikian, dia akan bermain di Olimpiyskiy National Sports Complex sampai 2016.

"Aku senang dan puas. Aku pindah ke klub besar dan liga kompetitif. Aku lega bisa memastikan kepindahanku sebelum Euro dimulai. Karena sekarang aku bisa tenang dan fokus menghadapi laga (bersama timnas Kroasia)," tutur Kranjcar.

Kranjcar sendiri memang sangat jarang menjadi pilihan Manajer Tottenham Hotspur, Harry Redknapp di daftar starting line-up. Musim ini, dia hanya bermain sembilan laga, dan kerap didera cedera.

Rekomendasi untuk Anda
AA

Berita Terkini

Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Liverpool
6
5
0
1
12
7
5
15
2
Arsenal
6
4
1
1
12
3
9
13
3
Crystal Palace
6
3
3
0
8
3
5
12
4
Tottenham
6
3
2
1
11
4
7
11
5
Sunderland
6
3
2
1
7
4
3
11
© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved