Keseruan Cosplayers di Acara HUT Metta FM
Parade Cosplay dari Visual Shock Community (VOC) turut andil dalam memeriahkan acara ulang tahun tersebut.
Editor:
Willem Jonata
Laporan Wartawan TribunSolo.com, Eka Fitriani
TRIBUNNEWS.COM, SUKOHARJO - Acara HUT ke-13 Metta FM di Hartono Mall, Solo, berlangsung seru.
Parade Cosplay dari Visual Shock Community (VOC) turut andil dalam memeriahkan acara ulang tahun tersebut.
Mereka mengenakan kostum dari beberapa judul film animasi atau tokoh dalam game. Misalnya mengenakan kostum spiderman.
Penampilan cosplay diiringi musik dari Negeri Sakura membuat penonton antusias. Bahkan penonton berdesakan mengabadikan momentum tersebut.(*)