Jumat, 3 Oktober 2025

Kapal Pesiar Pacific Eden Singgah di Makassar

Sepanjang tahun 2016, kapal asal Australia yang mengangkut turis dari berbagai negara sudah lima kali singgah di Makassar.

Editor: Willem Jonata

Laporan Wartawan Tribun Timur, Rasni Gani

TRIBUNNEWS.COM,MAKASSAR - Kapal pesiar Pacific Eden menepi di Pelabuhan Makassar, Minggu (3/7/2016).

Sepanjang tahun 2016, kapal asal Australia yang mengangkut turis dari berbagai negara itu, sudah lima kali menepi di pelabukan tersebut. 

Manager SDM dan Umum PT Pelabuhan Makassar, Anwar Pae, mengatakan bersyukur atas kepercayaan pihak kapal menjadikan Makassar sebagai salah satu destinasi persinggahan.

"Ini berkat kerjasama dengan sejumlah stekholder juga bentuk pelayanan dari pihak kami yang dinilai baik," katanya.(*)

Sumber: Tribun Timur
Rekomendasi untuk Anda
AA

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved