Kamis, 2 Oktober 2025

Inilah Peralatan Siaga Kereta Api yang Belum Banyak Orang Tahu

Stasiun Purwosari Solo memiliki Alat Material Untuk Siaga (AMUS) yang terparkir di utara stasiun.

Editor: Mohamad Yoenus

Laporan Wartawan TribunSolo.com, Chrysnha Pradipha

TRIBUNNEWS.COM, SOLO - Stasiun Purwosari Solo memiliki Alat Material Untuk Siaga (AMUS) yang terparkir di utara stasiun.

Kepala Stasiun Purwosari Solo, Slamet Triyanto, mengatakan fungsi AMUS sebagai peralatan yang siaga apabila terdapat kejadian yang yang mengganggu laju kereta api.

"AMUS sebagai peralatan yang selalu siap siaga mengantisipasi hal-hal yang mengganggu laju kereta, seperti kerusakan rel dan lainnya," kata Slamet, Kamis (16/6/2016) pagi.

AMUS berupa kereta yang berisi berbagai peralatan siaga dan disediakan di setiap stasiun.

Simak video AMUS sebagai alat material siaga di Stasiun Purwosari Solo. (*)

Sumber: TribunSolo.com
Rekomendasi untuk Anda
AA

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved