Sabtu, 4 Oktober 2025

Air Sungai Meluap, Warga Khawatir Biawak dan Ular Masuk Rumah

Curah hujan yang meningkat di Kota Palembang, ditambah air pasang Sungai Musi, membuat warga khawatir.

Editor: Mohamad Yoenus

Laporan Wartawan Sriwijaya Post, Rahmaliyah

TRIBUNNEWS.COM, PALEMBANG -- Curah hujan yang meningkat di Kota Palembang, ditambah air pasang Sungai Musi, membuat warga khawatir.

Air sungai yang membanjiri rumah ditakutkan mengundang ular dan biawak masuk.

Warga yang tinggal di pinggiran Sungai Musi, Helmi, mengatakan ia sering mendapati biawak berkeliaran.

Ia juga mewanti-wanti keluarganya jika ada ular masuk rumah.

Lihat video di atas. (*)

Sumber: Tribun Lampung
Rekomendasi untuk Anda
AA

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved