Sabtu, 4 Oktober 2025

Ini Dia 10 Atlet Tarung Derajat Wakil Sumut di Popnas

Mereka akan berlaga di tingkat nasional mewakili Sumatera Utara, di ajang Popnas XIII di Bandung, pada 9-19 September mendatang.

Editor: Mohamad Yoenus

Laporan Wartawan Tribun Medan, Nikson Sihombing

TRIBUNNEWS.COM, MEDAN - Raut wajah sumringah tampak di wajah 10 atlet tarung derajat saat mendengar arahan dari Kepala Bidang Sarana Dinas Pemuda dan Olahraga (Dispora) Pemprov Sumatera Utara, Sujamrat.

Mereka akan berlaga di tingkat nasional mewakili Sumatera Utara, di ajang Pekan Olahraga Pelajar Nasional (Popnas) XIII di Bandung, pada 9-19 September. 

Tarung Derajat

Lihat video di atas. (*)

Sumber: Tribun Medan
Rekomendasi untuk Anda
AA

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved