Minggu, 5 Oktober 2025

Berita Kriminalitas

VIDEO: Penangkapan Ayah Pembunuh Anak Kandungnya di Makassar

Pelaku mengakui segala perbuatannya yang menganiaya korban hingga tewas

Editor: Bian Harnansa

Setelah sempat buron selama dua pecan, ayah pelaku pembunuh anak kandung, di Makassar, Sulawesi Selatan ditangkap jajaran kepolisian Sektor Makassar. Dihadapan penyidik, pelaku mengakui segala perbuatannya yang menganiaya korban hingga tewas.

Pelarian Rudi Khaeruddin, pelaku pembunuhan terhadap anak kandungnya sendiri, Mutiara Rumi, di jalan Rappocini Lorong Satu, beberapa waktu lalu, akhirnya berakhir. Dihadapan penyidik, pelaku mengakui segala perbuatannya yang tega menganiaya korban hingga tewas, lantaran kesal, korban mengunci pintu rumah, kemudian meninggalkan rumah dalam waktu lama.

Sumber: Kompas TV
Rekomendasi untuk Anda
AA

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved