Fakta Unik Angulas, Kuliner Paling Mahal di Spanyol Tanpa Rasa dan Warna
Angulas adalah makanan paling mahal di Spanyol. Makanan ini justru disebut tidak punya rasa sama sekali.
Editor:
Ambar Purwaningrum
TRIBUNNEWS.COM - Angulas adalah makanan paling mahal di Spanyol.
Makanan ini justru disebut tidak punya rasa sama sekali.
Angulas digambarakan berlendir dan terlihat seperti cacing di atas piring.
Mengapa orang-orang rela mengeluarkan uang ratusan Euro untuk kuliner ini? HALAMAN SELANJUTNYA >>>>
• Fakta Unik Santa Margarida, Kapel Kuno di Tengah Gunung Berapi Spanyol
• Virus Corona di Hotel Spanyol dan Austria, Wisatawan: Serasa Seperti di Neraka
TONTON JUGA