TOPIK
Copa America 2016
-
Dua Gol Blas Perez Bawa Panama Gasak Bolivia
Panama menang 2-1 atas Bolivia pada laga penyisihan Grup D Copa America 2016 di Camping World Stadium, Orlando, Florida, Selasa (7/6/2016).
-
Blas Perez Kembali Bawa Panama Unggul Atas Bolivia
Blas Perez kembali mencetak gol untuk Panama pada menit 87.
-
Juan Arce Bawa Bolivia Samakan Kedudukan dengan Panama
Gol penyeimbang kedudukan Bolivia dicetak oleh Juan Arce pada menit 54.
-
Prakiraan Starter Argentina vs Chile
Argentina akan menghadapi Chile di laga pertama Grup D yang akan digelar di Levi's Stadium, Senin atau Selasa pagi waktu Indonesia.
-
Jadwal dan Hasil Copa America 2016 sampai Senin Malam
Berikut jadwal dan hasil serta klasemen Copa America 2016 sampai Selasa pagi.
-
Nicolas Gaitan Digadang-gadang Jadi Pengganti Sepadan Lionel Messi
Messi saat ini belum bisa dipastikan apakah dapat memperkuat Argentina akibat cedera punggung.
-
Pelatih Argentina Ingin Balas Dendam pada Chile, Pagi Ini
Martino ingin balas dendam meski Argentina dan Cile bertemu di fase penyisihan.
-
Jadwal Siaran Langsung Copa America, Selasa (7/6/2016) Pagi
Laga ini akan disiarkan langsung KompasTV mulai pukul 09:00 WIB.
-
James Rodriguez Dipastikan Absen Lawan Paraguay
Kapten timnas Kolombia itu harus menepi karena cedera bahu.
-
Luis Suarez Kebingungan saat Panitia Salah Putar Lagu Kebangsaan Uruguay
Penyelenggara Copa America 2016 melakukan kesalahan fatal di pertandingan antara Uruguay hadapiMeksiko di laga grup C, Senin (6/6/2016).
-
Kalah dari Meksiko, Uruguay Masih Yakin Mampu Juara Copa America
Pelatih Uruguay, Oscar Tabarez, mengaku tetap optimis meski timnya gagal pada laga pembuka Grup C Copa America.
-
Panitia Copa America Minta Maaf kepada Uruguay Usai Insiden Salah Lagu Kebangsaan
Pihak panitia penyelenggara Copa America 2016 akhirnya memberikan pernyataan permohonan maaf kepada timnas Uruguay.
-
Momen Memalukan, Panitia Copa America Salah Putar Lagu Kebangsaan Uruguay
Momen memalukan terjadi kala pertandingan antara Meksiko dan Uruguay pada laga penyisihan Grup C Copa America 2016 di University of Phoenix Stadium.
-
Bantai Uruguay, Meksiko Puncaki Klasemen Grup C
Meksiko menjadi pemuncak klasemen Grup C Copa America 2016 dengan tiga poin.
-
Hector Herrera Perlebar Keunggulan Meksiko Atas Uruguay
Gol ketiga Meksiko dicetak oleh Hector Herrera pada menit 90+2.
-
Rafael Marquez Kembali Bawa Meksiko Unggul Atas Uruguay
Gol kedua Meksiko dicetak oleh Rafael Marquez pada menit 85.
-
Tandukan Diego Godin Bawa Uruguay Samakan Kedudukan dari Meksiko
Uruguay menyamakan kedudukan setelah Diego Godin mencetak gol pada menit 74.
-
Gol Bunuh Diri Alvaro Pereira Buat Uruguay Tertinggal 1-0 Atas Meksiko
Meksiko unggul lebih dulu setelah Alvaro Pereira mencetak gol bunuh diri pada menit empat.
-
Susunan Pemain Meksiko Vs Uruguay: Cavani dan Chicharito Starter
Uruguay akan memplot Edinson Cavani sebagai striker tunggal saat menghadapi Meksiko pada laga penyisihan Grup C Copa America Centenario 2016.
-
Gol Tunggal Josef Martinez Menangkan Venezuela atas Jamaika
Kemenangan ini membuat Venezuela sementara memimpin Grup C.
-
Pelatih Brasil Mengaku Tak Tahu Soal Gol Ekuador yang Dianulir
Dunga tidak tahu karena posisinya jauh dari gawang tempat terjadinya gol kontroversial itu.
-
James Rodriguez Cedera Bahu
Cedera itu didapatkan James kala tampil di laga perdana Copa America Centenario 2016 melawan Amerika Serikat, Sabtu (4/6/2016) lalu.
-
Lionel Messi Masih Diragukan Main Lawan Chile, Besok Pagi
Jelang hadapi Chile di Copa America Centenario 2016, Lionel Messi terlihat latihan sendirian.
-
Pelatih Meksiko Sesalkan Abennya Luis Suarez di Copa America
Suarez absen karena masih bergelut dengan cedera hamstering.
-
Parade Foto Laga Pembuka Copa America Centenario 2016
Ajang kompetisi Copa America Centenario 2016 baru saja digelar, Sabtu (04/06/2016) pagi WIB.
-
Copa America 2016 Bikin Peraturan Baru Soal Pergantian Pemain
Copa America Centenario 2016 yang digelar di Amerika Serikat menerapkan aturan baru yang sangat unik.
-
Timnas Brasil Kembali Kehilangan Gelandang
Setelah dihantam badai cedera di sejumlah pilarnya, Brasil kembali kehilangan sosok gelandang.
-
Berkelakar, Gonzales Harapkan Arema Masuk Final Copa America
Penyerang Arema Cronus, Cristian Gonzales, menimpali pertanyaan para awak media dengan nada bercanda.
-
Ricardo Kaka Gagal Bela Brasil di Copa America Centenario
Eks pemain AC Milan itu dicoret karena cedera.Kaka (34) telah 92 kali berseragam Brasil dengan 29 gol.
-
Skuat Lengkap Peserta Copa America Centenario
Copa America Centenario melibatkan 10 tim dari Konfederasi Amerika Selatan (Conmebol.
© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved