TAG
wisata aceh
Berita
-
Kata Siapa Sulit Cari Makanan Jepang di Aceh? Datang Saja ke Kantin Hana Ini
Siapa bilang susah cari masakan Jepang di Bumi Serambi Mekkah, Aceh? Datang saja ke Kantin Hana ini.
-
Siapkan Ransel dan Jelajahi Pantai Lhok Mata, Hamparan Laut Berwarna Toska Manjakan Mata Anda
Deburan ombak yang menampar tebing berbatu cadas menjadi nyanyian Pantai Lhok Mata Ie.
-
Meriza Akbar dan Cut Hariyani Akan Promosikan Destinasi Wisata Religi Aceh
Pasangan ini terpilih usai menyisihkan 44 kandidat lainnya yang berasal dari 22 kabupaten/kota yang ada.
-
Inilah Merek Songket Aceh yang Kualitasnya Mendunia
Inilah produk kain songket Aceh yang kualitasnya mendunia.
-
Festival Seafood, Manjakan Pengunjung dengan Bermacam Menu Ikan Khas Aceh
Sebagai daerah yang diapit oleh Selat Malaka dan Samudera Hindia, Aceh menyimpan kekayaan bahari berupa ikan yang hidup di dalamnya.
-
Menikmati Mi Kepiting di Pantai Lancok, Aceh Utara, Ditemani Debur Ombak dan Semilir Angin
Sungguh rasanya luar biasa nikmat. Sembari menikmati mi kepiting, maka debur ombak menghantam tanggul menjadi musik tersendiri.
-
Menyaksikan Kemilau Budaya Gayo dan Alas di Eksibisi Seni Taman Ratu Sulthanah Safituddin
Taman Ratu Sulthanah Safiatuddin, Lampriek, Banda Aceh tak ubahnya Taman Mininya Aceh.
-
Uji Nyali Anda di Lawe Alas, Sungai Terpanjang di Aceh Tenggara
Sesekali debur sungai itu menghantam tanah di tebing. Jerit histeris disusul tawa para wisatawan membahana di tengahnya.
-
Sensasi Menyantap Es Krim Lezat dalam Batok Kelapa yang Didatangkan dari Thailand, Yummy!
Menyantap es krim sudah biasa, tapi kali ini yang membuatnya berbeda adalah topping dan penyajiannya.
-
Sempurnakan Nikmat Anda dengan Secangkir Kopi Gayo di Taman Legos, Lhokseumawe
Lokasi itu baru dibuka dua pekan terakhir dan melengkapi aneka warung kopi yang telah buka sebelumnya di Kota Lhokseumawe, Aceh.
-
Catat, Ini Agenda Wisata Aceh di Bulan Oktober: Ada Festival Kopi Hingga Fun Bike di Pulau Weh
Bagi Anda yang melirik Aceh sebagai destinasi wisata, catat sejumlah even berikut ini:
-
Air Terjun Tujuh Bidadari, Pesona Keindahan Alam Aceh Utara yang Masih Tersembunyi
Percikan air menimpa batu mengeluarkan uap. Di sekelilingnya hutan perawan membekap air terjun itu. Masyarakat lokal menyebutnya Air Terjun 7 Bidadari
-
Air Terjun Blang Kulam, Aceh Utara, Pesona Keindahannya Bikin Anda Lupa Diri
Dua air terjun setinggi 50 meter bersisian berdebur di tengah hijaunya kawasan yang memeluk Blang Kulam Kecamatan Kuta Makmur, Aceh Utara.
-
Rumah Makan ‘Di blank’, Sajikan Kuliner Khas Aceh Besar dengan Pemandangan Sawah nan Hijau
Tribun Travel berkesempatan menjajal lidah menikmati kelezatan olahan masakan Aceh Besar yang dimasak dengan cara tradisional itu. Rasanya? Yummy...
-
Distro Bereh, Produksi Kaus Bergambar Ikon Aceh, Cocok Sebagai Oleh-oleh dari Bumi Rencong
Ada juga kaus unik yang mengusung ikon Aceh seperti Masjid Raya Baiturrahman dan potret pahlawan Aceh dalam sentuhan pop art.
-
Saung Bambu Trisa, Satu-satunya Rumah Makan Sunda di Banda Aceh
Restoran Sunda pertama dan satu-satunya di Kota Banda Aceh. Kehadirannya mendapat sambutan hangat dari masyarakat setempat.
-
Pulau Breueh di Aceh Begitu Elok, Penyuka Snorkeling dan Diving Pasti Kebelet Liburan di Sini
Pulau Breueh di Aceh memang belum setenar Wakatobi. Tapi wisata bawah lautnya nggak kalah keren deh!
-
Serunya Parade Rumah Adat Betawi, Maluku dan Papua Saat Pawai HUT RI Ke-70 di Tanah Rencong
Ini adalah cerita seru parade rumah adat berbagai daerah termasuk Papua, Betawi dan Maluku di Aceh saat HUT RI Ke-70.
-
Air Terjun Peucari, Tersembunyi di Belantara Jantho, Objek Wisata Baru di Aceh Besar
Siapa sangka dari balik gugusan Bukit Barisan yang memeluk kawasan Kota Jantho, tujuh tingkat air terjun membuat mata terpana dengan pesonanya.
-
Taman Hutan Raya Sare, Aceh: Segarnya Udara Sejuk dari Kaki Gunung Seulawah
Membentang di sisi jalan nasional Banda Aceh–Medan, Taman Hutan Raya (Tahura) Pocut Meurah Intan, Sare, ibarat oase bagi siapa saja.