Solskjaer Akui Ada Hal yang Bikin De Gea Resah di Manchester United
Adanya keresahan yang dirasakan David De Gea diungkap oleh Manajer Manchester United, Ole Gunnar Solskjaer.
Editor:
Taufik Batubara
AFP/Paul Ellis
Ekspresi penjaga gawang Manchester United asal Spanyol, David de Gea dalam laga lanjutan Liga Inggris 2019/2020 antara Everton melawan Manchester United di Stadion Goodison Park, Kota Manchester United, barat laut Inggris, Minggu (1/3/2020) malam WIB. Pertandingan berakhir imbang dengan skor 1-1. AFP/Paul Ellis
TRIBUNNEWS.COM - Kiper Manchester United, David De Gea, merasa resah gara-gara satu hal.
Adanya keresahan yang dirasakan David De Gea diungkap oleh Manajer Manchester United, Ole Gunnar Solskjaer.
Padahal, kiprah De Gea di Manchester United terbilang apik.
De Gea bahkan mampu meraih berbagai trofi bersama Manchester United.