Minggu, 5 Oktober 2025

Liga Italia

4 Tim yang Berpeluang Juara Liga Italia Menurut Bek Juventus

Bek Juventus, Alex Sandro, mengakui bahwa ada tiga tim lain yang mampu juara Liga Italia musim ini.

Editor: Bolasport.com
juventus.com
Bek Juventus, Alex Sandro, mengakui bahwa ada tiga tim lain yang mampu juara Liga Italia musim ini. 

TRIBUNNEWS.COM - Bek Juventus, Alex Sandro, mengakui bahwa ada tiga tim lain yang mampu juara Liga Italia musim ini.

Juventus sebagai jaura delapan musim terakhir adalah calon utama juara Liga Italia musim ini.

Akan tetapi, mereka mendapat persaingan sengit di awal musim dari Inter Milan asuhan Antonio Conte.

BACA JUGA: Jadwal Liga Italia Tengah Pekan Ini - Laga Penting Inter Milan dan Juventus

Dalam sembilan laga awal, Juventus ada di puncak klasemen dengan koleksi 23 angka.

Inter Milan menyusul di belakangnya dengan berselisih satu poin saja.

Tak hanya Inter Milan, ada tim-tim lain yang berpotensi menjegal langkah Juventus.

BACA SELENGKAPNYA: Bek Juventus: Ada 3 Tim Lain yang Bisa Juara Liga Italia

Sumber: BolaSport.com
Rekomendasi untuk Anda
AA

Berita Terkini

Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Inter Milan
6
4
0
2
17
8
9
12
2
AC Milan
5
4
0
1
9
3
6
12
3
Napoli
5
4
0
1
10
5
5
12
4
Roma
5
4
0
1
5
1
4
12
5
Juventus
5
3
2
0
9
5
4
11
© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved