Jumat, 3 Oktober 2025

2 Fakta Penampilan Trengginas Robert Lewandowski pada Pekan Kedua Bundesliga

Ada rekor mentereng yang dihasilkan striker Bayern Muenchen, Robert Lewandowski, yang melakoni laga partai kedua Bundesliga melawan Schalke 04.

Editor: Bolasport.com
bundesliga.com
Robert Lewandowski 

TRIBUNNEWS.COM - Ada rekor mentereng yang dihasilkan striker Bayern Muenchen, Robert Lewandowski, yang melakoni laga partai kedua Bundesliga melawan Schalke 04.

Robert Lewandowski memimpin Bayern Muenchen saat menang 3-0 atas Schalke 04 di VELTINS Arena, Sabtu (24/8/2019) malam WIB.

Robert Lewandowski memborong seluruh gol kemenangan Bayern Muenchen (20'-pen, 50', dab 75') dalam laga pekan kedua Bundesliga.

Trigol yang diciptakan menjadikan Robert Lewandowski kini memuncaki daftar pencetak gol terbanyak Bundesliga dengan koleksi lima lesakan.

Baca Juga: Hasil MotoGP Inggris 2019 - Alex Rins Kalahkan Marc Marquez Lewat Aksi Dramatis

Namun, ada fakta lain di balik keberhasilan penyerang asal Polandia seturut hat-trick yang ia ciptakan.

HALAMAN BERIKUTNYA>>>

Sumber: BolaSport.com
Rekomendasi untuk Anda
AA

Berita Terkini

Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Liverpool
6
5
0
1
12
7
5
15
2
Arsenal
6
4
1
1
12
3
9
13
3
Crystal Palace
6
3
3
0
8
3
5
12
4
Tottenham
6
3
2
1
11
4
7
11
5
Sunderland
6
3
2
1
7
4
3
11
© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved