Kamis, 2 Oktober 2025

Liga 1

Lawan Persebaya, Persija Hanya Bisa Mainkan 2 Pilar Asing

Persija Jakarta akan bertandang ke markas Persebaya di Stadion Gelora Bung Tomo, Sabtu (24/8/2019).

Editor: Bolasport.com
Tribunnews/JEPRIMA
Selebrasi pemain Persija Jakarta Sandy Sute usai mencetak gol ke gawang Kalteng Putra pada laga liga 1 di Stadion Madya, Senayan, Jakarta Pusat, Selasa (20/8/2019). Pada laga tersebut Persija Jakarta unggul 3-0 atas Kalteng Putra. Tribunnews/Jeprima 

TRIBUNNEWS.COM - Persija Jakarta akan hanya diperkuat dua pemain asing untuk melawan Persebaya.

Persija Jakarta akan bertandang ke markas Persebaya di Stadion Gelora Bung Tomo, Sabtu (24/8/2019).

Pasalnya slot empat pemain asing Persija kini hanya menyisakan dua saja.

Seperti yang diketahui Persija Jakarta telah mencoret dua pemain asingnya, Bruno Matos dan Steven Paulle.

Untuk Steven Paulle memang telah lama tidak memperkuat Persija karena cedera.

Sementara itu Bruno Matos sudah tidak akan memperkuat Persija hingga putaran pertama selesai.

Keputusan untuk mencoret dua pemain asing terbilang mengejutkan, Persija tidak akan diperkuat Bruno Matos saat melawan Persebaya Surabaya.

Akan tetapi hal tersebut tidak menjadi masalah bagi Julio Banuelos.

BACA SELENGKAPNYA DI SINI

Sumber: BolaSport.com
Rekomendasi untuk Anda
AA

Berita Terkini

Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Borneo FC
6
6
0
0
12
3
9
18
2
PSIM
7
3
3
1
9
6
3
12
3
Malut United
7
3
2
2
13
10
3
11
4
Persija Jakarta
7
3
2
2
13
8
5
11
5
Persebaya
6
3
1
2
8
5
3
10
© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved