Kamis, 2 Oktober 2025

Liga Champions

Daftar 9 Mantan Southampton yang Saling Berhadapan di Final Liga Champions

Setidaknya ada sembilan nama eks Southampton yang akan saling berjibaku pada laga final Liga Champions musim ini.

Editor: Bolasport.com
PAUL ELLIS/AFP
Setidaknya ada sembilan nama eks Southampton yang akan saling berjibaku pada laga final Liga Champions musim ini. 

TRIBUNNEWS.COM - Setidaknya ada sembilan nama eks Southampton yang akan saling berjibaku pada laga final Liga Champions musim ini.

Liga Inggris sedang sangat mentereng, dua wakilnya akan saling berhadapan pada laga puncak kompetisi tertinggi antarklub Eropa, Liga Champions.

Tottenham Hotspur dan Liverpool akan saling berhadapan pada laga yang dihelat di Stadion Wanda Metropolitano, Madrid, 1 Juni mendatang.

Baca Juga: Terungkap, Penyebab Hubungan Presiden Juventus dengan Allegri Retak

Pada laga final nanti, salah satu warna yang paling dominan bukan merah Liverpool atau putih Tottenham.

Warna merah-putih khas Southampton justru yang akan sangat mendominasi dengan sembilan mantan mereka saling berjibaku.

Berikut sembilan eks Southampton yang reuni di final Liga Champions:

BACA SELENGKAPNYA DI SINI

Sumber: BolaSport.com
Rekomendasi untuk Anda
AA

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved