Senin, 6 Oktober 2025

Soccer Star

Yanto Basna Terpilih Jadi 11 Pemain Terbaik Asia Tenggara

Yanto yang saat ini bermain bersama Sukhothai FC di Liga Thailand 1 terpilih sebagai salah satu bek terbaik Asia Tenggara.

Editor: Husein Sanusi
Super Ball/Feri Setiawan
Pemain Timnas Indonesia Yanto Basna saat tiba di Bandara Soekarno Hatta, Tangerang, Banten, Minggu (18/12/2016) Membawa kebanggaan dengan finis di posisi kedua Piala AFF 2016, timnas tetap di sambut meriah di Tanah Air. Super Ball/Feri Setiawan 

TRIBUNNEWS.COM - Bek asal Papua, Yanto Basna, masuk ke dalam 11 pemain terbaik Asia Tenggara yang bermain di Liga Thailand 1.

Nama bek timnas U-22 Indonesia di SEA Games 2017, Yanto Basna, kembali mencuri perhatian di Liga Thailand.

Yanto yang saat ini bermain bersama Sukhothai FC di Liga Thailand 1 terpilih sebagai salah satu bek terbaik Asia Tenggara.

Hal ini sebagaimana dirilis oleh akun Instagram resmi Liga Thailand pada Selasa (12/2/2019).

Yanto menempati posisi bek tengah dengan skema tiga bek, lima gelandang, dan dua striker.

Ia menjadi satu-satunya pemain Indonesia yang masuk ke dalam Best ASEAN XI versi operator Liga Thailand.

Tak menutup rasa bahagia, Yanto lantas mengunggah ulang postingan tersebut.

BACA SELENGKAPNYA DI SINI 

Sumber: BolaSport.com
Rekomendasi untuk Anda
AA

Berita Terkini

Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Arsenal
7
5
1
1
14
3
11
16
2
Liverpool
7
5
0
2
13
9
4
15
3
Tottenham
7
4
2
1
13
5
8
14
4
Bournemouth
7
4
2
1
11
8
3
14
5
Man. City
7
4
1
2
15
6
9
13
© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved