Selasa, 7 Oktober 2025

Perbandingan Dua Calon Pemain Persib, Kunihiro Yamashita dan Fabiano Beltrame

Bek yang datang ke Persib Bandung itu adalah bek asal Jepang yang sudah dua musim di kompetisi Indonesia, Kunihiro Yamashita.

Editor: Taufik Batubara
BolaSport.com
Pemain asal Jepang, Kunihiro Yamashita yang akan merapat ke Persib Bandung 

TRIBUNNEWS.COM - Persib Bandung kedatangan bek asing anyar asal Asia untuk mengisi lini belakang mereka.

Bek yang datang ke Persib Bandung itu adalah bek asal Jepang yang sudah dua musim di kompetisi Indonesia, Kunihiro Yamashita.

Sebelumnya Persib Bandung memang dikabarkan bakal kedatangan pemain asing asal Asia pada pekan ini, namun sosok pemain tersebut tak disebutkan namanya.

Kedatangan Kunihiro Yamashita ke Persib cukup menyita perhatian karena selain pemain asing asal Asia, ada pemain lokal yang bakal merapat.

Pemain lokal yang disebut bakal merapat adalah Fabiano Beltrame karena sang pemain disebut-sebut sedang mengurus proses naturalisasi menjadi WNI.

BACA SELENGKAPNYA DI SINI

Sumber: SuperBall.id
Rekomendasi untuk Anda

Berita Terkini

Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Borneo FC
6
6
0
0
12
3
9
18
2
Persita
7
4
1
2
9
9
0
13
3
PSIM
7
3
3
1
9
6
3
12
4
Persija Jakarta
7
3
2
2
13
8
5
11
5
Malut United
7
3
2
2
13
10
3
11
© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved