Rabu, 1 Oktober 2025

Liga Spanyol

Anak Zidane Bikin Masalah di Real Madrid

Posisi Luca di tim tersebut jelas tak tergantikan mengingat kiper cadangannya, Javier Belman, masih berusia 19 tahun.

Editor: Husein Sanusi
Kolase Tribunnews
Zinedine Zidane dan Luca Zidane 

TRIBUNNEWS.COM - Anak kedua Zinedine Zidane, Luca, membuat Real Madrid memiliki masalah baru yang wajib diselesaikan.

Luca Zidane saat ini bermain untuk tim Real Madrid B atau Castilla.

Posisi Luca di tim tersebut jelas tak tergantikan mengingat kiper cadangannya, Javier Belman, masih berusia 19 tahun.

Namun posisi Luca di tim utama Real Madrid yang menjadi masalah.

Luca saat ini menjadi kiper keempat di tim utama Real Madrid.

Saat Zinedine Zidane masih melatih Real Madrid, Luca menghuni tempat reguler sebagai kiper ketiga.

BACA SELENGKAPNYA DI SINI 

Sumber: BolaSport.com
Rekomendasi untuk Anda
AA

Berita Terkini

Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Barcelona
7
6
1
0
21
5
16
19
2
Real Madrid
7
6
0
1
16
8
8
18
3
Villarreal
7
5
1
1
13
5
8
16
4
Elche
7
3
4
0
10
6
4
13
5
Atlético Madrid
7
3
3
1
14
9
5
12
© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved