Sabtu, 4 Oktober 2025

Duka dan Hening Cipta Liga Italia karena Tragedi Runtuhnya Jembatan Genoa

Ambruknya jembatan Genoa membuat klub-klub Liga Italia ikut berduka cita dan menggelar hening cipta.

Editor: Hery Prasetyo
zoom-inlihat foto Duka dan Hening Cipta Liga Italia karena Tragedi Runtuhnya Jembatan Genoa
BOLASPORT.COM/ANDREA LEONI / AFP
Penampakan jembatan Ponte Morandi yang runtuh di Genoa, 14 Agustus 2018.

TRIBUINNEWS.COM - Tragedi melanda Italia pada Selasa (14/8/2018). Jembatan Ponte Morandi yang membentang di jalan bebas hambatan A10 di Genoa ambruk.

Jembatan Ponte Morandi runtuh setelah diterjang hujan badai hebat pada Selasa pukul 11.30 waktu setempat.

Dilansir BolaSport.com dari BBC, korban tewas akibat musibah ini mencapai 35 orang.

Badan jembatan yang runtuh kolaps menimpa rel kereta api, sungai, serta gedung-gedung yang berada di bawahnya. BACA SELENGKAPNYA DI SINI

Sumber: BolaSport.com
Rekomendasi untuk Anda
AA

Berita Terkini

Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
AC Milan
5
4
0
1
9
3
6
12
2
Napoli
5
4
0
1
10
5
5
12
3
Roma
5
4
0
1
5
1
4
12
4
Juventus
5
3
2
0
9
5
4
11
5
Inter Milan
5
3
0
2
13
7
6
9
© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved