Sabtu, 4 Oktober 2025

Liga Indonesia

5 Dosa Besar yang Didapat Madura United Setelah Pecat Gomes de Oliveira

Juru racik berkebangsaan Brasil tersebut tak lagi menukangi tim berjulukan Laskar Sape Kerrab untuk musim 2018

Editor: Husein Sanusi
BolaSport.com/Yan Daulaka
Pelatih Madura United, Gomes de Olivera. 

TRIBUNNEWS.COM, MADURA - Madura United baru saja melakukan dosa besar atas keputusannya untuk tak melanjutkan kerja sama dengan Gomes de Oliveira.

Juru racik berkebangsaan Brasil tersebut tak lagi menukangi tim berjulukan Laskar Sape Kerrab untuk musim 2018.

Gomes merupakan satu-satunya pelatih yang menakhodai Madura United semenjak awal berdirinya tim asal Pulau Garam itu.

Berdiri pada 10 Januari 2016, Madura United mengakuisisi lisensi klub ISL, Pelita Bandung Raya (PBR) yang sebelumnya bernama Persipasi Bandung Raya.

Semenjak pembentukan skuat, pihak manajemen Madura United langsung menunjuk Gomes sebagai pelatih yang pantas.

BACA SELENGKAPNYA DI SINI

Sumber: BolaSport.com
Rekomendasi untuk Anda
AA

Berita Terkini

Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Borneo FC
6
6
0
0
12
3
9
18
2
PSIM
7
3
3
1
9
6
3
12
3
Malut United
7
3
2
2
13
10
3
11
4
Persija Jakarta
7
3
2
2
13
8
5
11
5
Persebaya
6
3
1
2
8
5
3
10
© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved