Kamis, 2 Oktober 2025

Liga Indonesia

Wanderley Berharap Tuah Marinus

Mutiara Hitam bakal mengandalkan striker muda yang baru kembali dari pengabdian membela Timnas Indonesia U-22 di SEA Games 2017.

Penulis: Reynas Abdila
bolasport.com
Marinus Wanewar 

TRIBUNNEWS.COM - Penangguhan regulasi U-23 cukup dikeluhkan sejumlah klub peserta kompetisi Liga 1 2017.

Satu di antaranya Persipura Jayapura yang akan menghadapi Bhayangkara FC dalam lanjutan Liga 1 2017 di Stadion Patriot, Bekasi, Jawa Barat, Sabtu (9/9/2017).

"Bukan cuma Persipura, semua tim kasian anak muda dengan perubahan peraturan ini. Mereka tidak main sebagai starter saat ini," kata pelatih kepala Wanderley Machado da Silva Junior dalam sesi konferensi pers.

Untuk itu, Mutiara Hitam bakal mengandalkan striker muda yang baru kembali dari pengabdian membela Timnas Indonesia U-22 di SEA Games 2017.

"Saya tetap memberikan kesempatan pemain muda, mungkin besok Marinus Wanerwar bisa bermain karena saya percaya kapasitas mereka dan saya tidak lihat soal umur," tuturnya.

Rekomendasi untuk Anda
AA

Berita Terkini

Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Borneo FC
6
6
0
0
12
3
9
18
2
PSIM
7
3
3
1
9
6
3
12
3
Malut United
7
3
2
2
13
10
3
11
4
Persija Jakarta
7
3
2
2
13
8
5
11
5
Persebaya
6
3
1
2
8
5
3
10
© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved