Minggu, 5 Oktober 2025

Serie A Italia

Diincar Arsenal dan Chelsea, Nikola Maksimovic Mangkir dari Latihan Torino

Pelatih Torino, Sinisa Mihajlovic pun berang atas kelakuan anak asuhnya ini.

Editor: Ravianto
www.thesirenssong.com
nikola maksimovic 

Laporan Wartawan SuperBall.id, Aris Abdul Salam

TRIBUNNEWS.COM, TURIN - Hubungan Nikola Maksimovic denganTorino sudah dapat dipastikan tidak akan berjalan baik lagi ke depannya.

Pemain berusia 24 tahun ini tidak mengikuti sesi latihannya bersama Torino pada Jum'at (12/8/2016).

Pelatih Torino, Sinisa Mihajlovic pun berang atas kelakuan anak asuhnya ini.

"Maksimovic tidak muncul saat latihan dan dia tidak memberi kabar kepada siapapun," tuturnya dilansir oleh Gazzetta World.

"Ini sungguh mengejutkan semua orang, menunjukkan rendahnya rasa hormat darinya untuk klub yang telah membayarnya."

"Dia harus menerima konsekuensi atas aksinya ini, dan para petinggi akan mengambil tindakan tegas untuknya."

Kabarnya, Maksimovic telah menjalin kesepakatan sepihan dengan Arsenal dan Chelsea yang memang mengincarnya.

Torino akan menerima 26 juta euro dari penjual pemain asal Serbia ini. (*)

Sumber: SuperBall.id
Rekomendasi untuk Anda
AA

Berita Terkini

Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Inter Milan
6
4
0
2
17
8
9
12
2
AC Milan
5
4
0
1
9
3
6
12
3
Napoli
5
4
0
1
10
5
5
12
4
Roma
5
4
0
1
5
1
4
12
5
Juventus
5
3
2
0
9
5
4
11
© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved