Minggu, 5 Oktober 2025

Liga Inggris

Bek Manchester City Masih Teringat Kegagalan Prancis di Piala Eropa 2016

Bahkan, pemain berusia 33 tahun itu mengaku sempat menangis usai pertandingan final menghadapi Portugal.

Editor: Ravianto
www.lexpress.fr
Bacary Sagna 

Laporan Wartawan SuperBall.id, Aulli Reza Atmam

TRIBUNNEWS.COM, PARIS - Kegagalan Prancis menjuarai Piala Eropa 2016 masih membekas di hati Bacary Sagna.

Sagna mengaku selalu memikirkan soal kegagalan itu setiap hari.

Bahkan, pemain berusia 33 tahun itu mengaku sempat menangis usai pertandingan final menghadapi Portugal.

"Saya sangat kecewa, saya memikirkan itu setiap hari," ujar Sagna seperti dikutip SuperBall.id dari FourFourTwo (2/8/2016).

Meski demikian, Sagna mengakui bahwa dalah sepak bola menerima kekalahan adalah hal yang wajib.

Pemain Manchester City itu pun dan berlapang dada atas kegagalan Prancis di babak final Piala Eropa.

"Namun itu lah sepak bola, Anda harus menerima kekalahan." (*)

Sumber: SuperBall.id
Rekomendasi untuk Anda
AA

Berita Terkini

Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Arsenal
7
5
1
1
14
3
11
16
2
Liverpool
7
5
0
2
13
9
4
15
3
Tottenham
7
4
2
1
13
5
8
14
4
Bournemouth
7
4
2
1
11
8
3
14
5
Crystal Palace
6
3
3
0
8
3
5
12
© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved