Sabtu, 4 Oktober 2025

Liga Spanyol

Barcelona Semakin Dekat Dapatkan Bek Paris Saint Germain

Jika Digne benar-benar datang ke Barcelona maka Jordi Alba akan bersaing tempat untuk tim utama dengan Digne.

Editor: Ravianto
zimbio
Lucas Digne 

Laporan Wartawan SuperBall.id, Imadudin Robani Adam

TRIBUNNEWS.COM, PARIS - Barcelona sedikit lagi dikabarkan akan mendapatkan bek kiri Paris Saint Germain, Lucas Digne.

Dilansir dari Marca, Barcelona memiliki semua yang dibutuhkan untuk mendatangkan Digne.

Jika Digne benar-benar datang ke Barcelona maka Jordi Alba akan bersaing tempat untuk tim utama dengan Digne.

Dalam 48 jam ke depan, Barcelona diharapkan merampungkan proses transfer Digne.

Digne dibanderol sekitar 16 juta euro atau setara Rp 232 miliar.

Meski berstatus pemain PSG, Digne terkenal karena sukses saat dipinjamkan ke AS Roma.

Bahkan Digne mengatakan enggan untuk pulang ke PSG karena merasa betah di AS Roma.(*)

Sumber: SuperBall.id
Rekomendasi untuk Anda
AA

Berita Terkini

Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Barcelona
7
6
1
0
21
5
16
19
2
Real Madrid
7
6
0
1
16
8
8
18
3
Villarreal
7
5
1
1
13
5
8
16
4
Elche
7
3
4
0
10
6
4
13
5
Atlético Madrid
7
3
3
1
14
9
5
12
© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved