Minggu, 5 Oktober 2025

Kena Kanker Testis, Bek Newcastle Galang Dana Ikut Lari Marathon

Jonas Gutierrez didiagnosa mengidap kangker testis tahun lalu.

Editor: Ravianto
Jonas Gutierrez (paling kiri) berpose sebelum ikut lari marathon penggalangan dana kanker. 

TRIBUNNEWS.COM, BUENOS AIRES - Jonas Gutierrez ikut serta dalam sebuah aksi amal lari maraton untuk menggalang dana terhadap para penderita kanker di Argentina. Pemain Newcastle United yang juga menderita kanker testis ini masih sanggup berlari sejauh 26,2 mil atau 42 kilometer.

Jonas Gutierrez didiagnosa mengidap kangker testis tahun lalu. Namun, ia mulai berjuang melawan penyakitnya tersebut pada September.

Gutierrez has become a firm favourite on Tyneside since joining Newcastle United six years ago

Penyakit tersebut telah membuat Gutierrez harus kehilangan testis sebelah kiri. Walau masih menjalani kemoterapi, namun tidak menghentikannya untuk ikut berlari dalam aksi penggalangan dana tersebut.

"Terima kasih banyak untuk semua peserta Buenos Aires Marathon 42K atas dukungan dan dorongannya selama berlangsungnya acara tersebut," ucap Gutierrez.

Jonas Gutierrez looks delighted as be begins the Buenos Aires Marathon on Sunday afternoon

Sumber: Bolanews.com
Rekomendasi untuk Anda
AA

Berita Terkini

Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Arsenal
7
5
1
1
14
3
11
16
2
Liverpool
7
5
0
2
13
9
4
15
3
Tottenham
7
4
2
1
13
5
8
14
4
Bournemouth
7
4
2
1
11
8
3
14
5
Crystal Palace
6
3
3
0
8
3
5
12
© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved