Senin, 6 Oktober 2025

United Army Regional Jakarta Gelar Kopi Darat Penggemar

Dalam kegiatan kopdar tersebut, komunitas penggemar klub Manchester United ini juga akan membuka pendaftaran anggota periode 2014-2016.

Editor: Dewi Pratiwi
ist
Logo United Army, komunitas Penggemar Manchester United di Indonesia. 

Laporan Wartawan Harian Super Ball, Rafli Aditya Priatna

TRIBUNNEWS.COM,JAKARTA - United Army Indonesian Official Manchester United Supporters Club regional Jakarta mengadakan kegiatan kopi darat (kopdar) di Indomaret Point Juanda, Jakarta Pusat pada Kamis (4/9/2014) pukul 15.00 WIB.

Dalam kegiatan kopdar tersebut, komunitas penggemar klub Manchester United ini juga akan membuka pendaftaran anggota periode 2014-2016.

Selain itu, bagi para pendukung Manchester United yang berada di wilayah Jakarta yang ingin belajar dan menghafalkan yel-yel atau chants Manchester United diharap membawa flash disk dan alat lainnya sebab United Army akan membagikan soft copy kumpulan chants Manchester United.

Acara: Kopdar United Army Jakarta
Waktu: Kamis (4/9/2014)
Pukul: 15.00 WIB s/d selesai
Tempat: Indomaret Point, Jl Ir. H. Juanda. Jakarta Pusat
Contact person: 089621391277

Sumber: Super Skor
Rekomendasi untuk Anda
AA

Berita Terkini

Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Arsenal
7
5
1
1
14
3
11
16
2
Liverpool
7
5
0
2
13
9
4
15
3
Tottenham
7
4
2
1
13
5
8
14
4
Bournemouth
7
4
2
1
11
8
3
14
5
Man. City
7
4
1
2
15
6
9
13
© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved