Kamis, 2 Oktober 2025

Pemain Terbaik 2013

Fernando Morientes Dukung CR7 Raih Ballon d'Or

Fernando Morientes, bekas striker Real Madrid, mendukung Cristiano Ronaldo merebut trofi Ballon d'Or tahun ini.

zimbio.com
Cristiano Ronaldo 

TRIBUNNEWS.COM - Fernando Morientes, bekas striker Real Madrid, mendukung Cristiano Ronaldo merebut trofi Ballon d'Or tahun ini.

"Bagi saya dan banyak orang di luar sana, tak ragu lagi Cristiano layak mendapat Ballon d'Or," ujarnya.

"Ia pemain spesial yang punya perjalanan luar biasa di tahun kalender ini. Tak hanya dalam soal gol, tapi dalam hal statistik berbagai hal serta penentu kemenangan," tuturnya.

"Saat seorang pemain begitu krusial dalam banyak hal dan menginspirasi, tak hanya klub melainkan juga tim nasional, maka ia jelas kandidat kuat," paparnya. (*)

Rekomendasi untuk Anda
AA

Berita Terkini

Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Liverpool
6
5
0
1
12
7
5
15
2
Arsenal
6
4
1
1
12
3
9
13
3
Crystal Palace
6
3
3
0
8
3
5
12
4
Tottenham
6
3
2
1
11
4
7
11
5
Sunderland
6
3
2
1
7
4
3
11
© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved