Selasa, 7 Oktober 2025

Tur Valencia ke Indonesia

Bima Sakti: Tidak ada Pemain ISL dan IPL di Timnas Indonesia

Gelandang Tim Nasional Indonesia, Bima Sakti yakin teman-temannya yang lain mampu memberikan permainan

Penulis: Glery Lazuardi
Editor: Toni Bramantoro
zoom-inlihat foto Bima Sakti: Tidak ada Pemain ISL dan IPL di Timnas Indonesia
TRIBUNNEWS.COM/IWAN TAUNUZI
Bima Sakti.

Laporan Wartawan Tribun Jakarta, Glery Lazuardi

TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA – Gelandang Tim Nasional Indonesia, Bima Sakti yakin teman-temannya yang lain mampu memberikan permainan terbaik saat berlaga melawan Valencia, Sabtu (4/8/2012) malam, di Stadion Utama Gelora Bung Karno.

“Saya yakin, teman-teman, mampu memberikan permainan terbaik. Setelah beberapa hari berkumpul, saya rasa di laga melawan Valencia besok, kami mendapat pengalaman baik,” ujarnya.

Gelandang klub Persema Malang itu menolak anggapan adanya jarak antara pemain yang bermain di kompetisi Indonesia Super League dan Indonesia Premier League.

“Mengenai komunikasi antar pemain tidak ada masalah, karena mereka sudah lama berkumpul, tinggal adaptasi saja, kalau kendala komunikasi tidak ada, pokoknya tidak ada ISL dan IPL, yang ada Timnas Indonesia,” katanya.

Baca juga:

Rekomendasi untuk Anda

Berita Terkini

Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Borneo FC
6
6
0
0
12
3
9
18
2
Persita
7
4
1
2
9
9
0
13
3
PSIM
7
3
3
1
9
6
3
12
4
Persija Jakarta
7
3
2
2
13
8
5
11
5
Malut United
7
3
2
2
13
10
3
11
© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved