Minggu, 5 Oktober 2025

Liga Champions

Final Liga Champions, Prediksi Casillas dan Loew

"Kedua tim maju ke final dengan menampilkan permainan sepakbola yang hebat. Namun, larangan bertanding yang menghantam Chelsea

Editor: Prawira
zoom-inlihat foto Final Liga Champions, Prediksi Casillas dan Loew
vavel
Iker Casillas

TRIBUNNEWS.COM -

"Kedua tim maju ke final dengan menampilkan permainan sepakbola yang hebat. Namun, larangan bertanding yang menghantam Chelsea lebih berat dibandingkan Muenchen. Menurut pendapat saya, Muenchen lebih kompak dan lebih dari sekadar sebuah tim."
IKER CASILLAS
Kiper Real Madrid

"Sejatinya saya tidak pernah menduga hasil buruk Muenchen di Piala Jerman. Namun Dortmund memang pantas menang. Akan tetapi saya yakin reaksi besar akan keluar dari Muenchen. Ketika nanti bertemu Chelsea di akhir pekan, Muenchen akan menyuguhkan penampilan hebat."
JOACHIM LOEW
Pelatih Jerman

Berita seputar Euro 2012 klik disini: Piala Eropa 2012

Rekomendasi untuk Anda
AA

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved