Minggu, 5 Oktober 2025

Piala Thomas - Habis Menang Besar, Indonesia Memasuki Wilayah Abu-abu

Setelah menang 5-0 atas Kanada di Grup B, tim Piala Thomas Indonesia menghadapi situasi yang sulit dianalisis soal calon lawan berikutnya.

Editor: Yudie Thirzano
Kolase/TribunWow.com
Piala Thomas dan Uber 2018 

TRIBUNNEWS.COM - Tim bulu tangkis putra Indonesia membuka penampilan mereka di Piala Thomas 2018 dengan kemenangan telak 5-0 atas Kanada, Minggu (20/5/2018).

Kendati para wakil putra Indonesia sukses mencatatkan kemenangan pertama di babak penyisihan grup B, mereka belum boleh tenang.

Pasalnya Indonesia akan berjumpa dengan tim tuan rumah, Thailand, pada pertandingan berikutnya.

Mengenai kekuatan calon tim lawan Indonesia, Sekjen PBSI yakni Achmad Budiharto memberikan komentarnya.

BACA SELENGKAPNYA DI SINI

Sumber: BolaSport.com
Rekomendasi untuk Anda
AA

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved