Sabtu, 4 Oktober 2025

Taeyeon SNSD Pamer Foto Dengan Suho EXO di Musikal The Man Who Laughs

Suho menjadi pemeran utama di musikal The Man Who Laughs. Musikal ini diangkat dari novel karya Victor Hugo.

Penulis: Grid Network
Pinterest
Suho EXO dan Taeyeon SNSD 

TRIBUNNEWS.COM - Selain menjadi penyanyi, para idol biasanya memiliki project individu.

Seperti variety show, akting dalam drama maupun musikal.

Leader EXO, Suho, saat ini juga tengah disibukkan dengan pentas musikalnya.

Dilansir Grid.ID dari Soompi, Suho menjadi pemeran utama di musikal The Man Who Laughs.

Musikal ini diangkat dari novel karya Victor Hugo.

Halaman Selanjutnya

Sumber: Grid.ID
Rekomendasi untuk Anda
AA

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved