Senin, 6 Oktober 2025

Nikahi Bule, Cinta Ramlan Lepas Kesendirian. Kehadiran Putrinya yang Sudah Besar Jadi Sorotan

Cinta baru saja melepas kesendirian dengan menikahi seorang bule mualaf bernama Jomi Nunes.

Editor: Galuh Palupi
Instagram/cintaramlan

TRIBUNNEWS.COM - Kabar bahagia datang dari artis sekaligus adik Olla Ramlan, Cinta Ramlan.

Cinta baru saja melepas kesendirian dengan menikahi seorang bule mualaf bernama Jomi Nunes.

Kabar ini diketahui dari postingan Olla melalui akun Instagramnya pada Rabu (9/8/2018).

Olla mengucapkan selamat kepada Cinta atas pernikahannya.

"Selamat hari bahagia adik sayang @cintaramlan

Semoga suamimu yang mualaf ini bisa menjadi Imam dan menuntun kamu dan anak anak ke surga...

Halaman Selengkapnya >

Sumber: TribunStyle.com
Rekomendasi untuk Anda
AA

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved