Minggu, 5 Oktober 2025

Kerahkan 30 Personil Kejar Perampok Toko Emas di Tembung

Sekitar 30 personil Polres Binjai dibantu dengan personil disetiap Polsek mengajar perapok took Emas

Editor: Budi Prasetyo
zoom-inlihat foto  Kerahkan 30 Personil Kejar Perampok Toko Emas di Tembung
Ilustrasi polisi buru rampok

Laporan Wartawan Tribun Medan, M Azhari Tanjung

TRIBUNNEWS.COM, BINJAI - Kapolres Binjai AKBP Marcellino Sampouw mengatakan, pihaknya mengerahkan 30 personil baik dari Polres Binjai dibantu dengan personil disetiap Polsek-Polsek yang ada dalam mengajar perapok took Emas di Tembung yang diduga lari ke perbatasan Binjai.

 
"Sekitar 30 personil kita kerahkan untuk menjaga disetiap perbatasan," terang mantan kapolres Tanah Karo.

Adapun, papar dia, personil yang dikerahkan, langsung dipimpinan oleh Kompol M Adenan As selaku Kabag Ops.

 "Jadi, kita tidak menitik beratkan kepada razia saja. Baik intel mapun reskrim serta personil dari renmas, kita kerahkan untuk menyisir setiap perbatasan guna mencari pelaku perampokan toko emas tersebut," tegas Marcellino. (ari/tribun-medan.com)

Sumber: Tribun Medan
Rekomendasi untuk Anda
AA

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved