Selasa, 7 Oktober 2025

Asian Games 2018

Rekap Hasil Bulu Tangkis Asian Games 2018 - Indonesia Sisakan 4 Wakil

Rekap hasil bulu tangkis Asian Games 2018 cukup memberi harapan buat Indonesia. Sebab, sampai hari ke-5, Indonesia masih menyisakan 4 wakil.

Editor: Hery Prasetyo
BWF
Kevin Sanjaya / Marcus Gideon 

TRIBUNNEWS.COM - Indonesia tinggal menyisakan empat perwakilan menjelang hari kelima penyelenggaraan cabang bulu tangkis kategori perorangan Asian Games 2018 pada Senin, 27 Agustus 2018.

Pasangan ganda putri, Greysia Polii/Apriyani Rahayu, harus terhenti langkahnya pada babak semifinal di Istora Senayan, Jakarta, Minggu (26/8/2018).

Greysia/Apriyani harus mengakui keunggulan ganda putri Jepang, Misaki Matsutomo/Ayaka Takahashi, dengan skor 15-21, 17-21.

Hasil tersebut membuat Greysia/Apriyani menyumbangkan medali perunggu bagi Indonesia. BACA SELENGKAPNYA DI SINI

Sumber: BolaSport.com
Rekomendasi untuk Anda

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved