Senin, 6 Oktober 2025

Buku Tematik

Tulis Syair Lagu Apuse dan Beri Tanda Sesuai Naik Turunnya Nada, Tema 7 Kelas 4 Halaman 13, 14

Jawaban dari soal Tuliskan syair lagu Apuse lalu berikan tanda sesuai naik turunnya nada pada setiap suku kata lagu, Tema 7 Kelas 4 Halaman 13, 14.

Penulis: Sri Juliati
tangkap layar buku tematik 7 kelas 4 SD
Inilah jawaban dari soal Tuliskan syair lagu Apuse lalu berikan tanda sesuai naik turunnya nada pada setiap suku kata lagu tersebut dalam buku tematik tema 7 kelas 4 halaman 13, 14. 

TRIBUNNEWS.COM - Inilah jawaban dari soal Tuliskan syair lagu Apuse lalu berikan tanda sesuai naik turunnya nada pada setiap suku kata lagu tersebut.

Soal ini muncul pada buku tematik tema 7 kelas 4 SD/MI subtema 1 pembelajaran 2 halaman 13 dan 14 bagian Ayo Berdiskusi.

Soal lainnya, Dapatkah kamu rasakan naik turunnya nada pada lagu Apuse?

Ada tiga subtema dalam buku tematik kelas 4 SD Tema 7 yang berjudul Indahnya Keragaman di Negeriku.

Pada subtema 1, siswa kelas 4 SD akan belajar mengenai Keragaman Suku Bangsa dan Agama di Negeriku.

Ada beberapa pembelajaran yang bisa dikerjakan siswa kelas 4 SD/MI dalam buku tematik 7 subtema 1.

Baca juga: Apa yang Terjadi pada Meja saat Didorong? Buku Tema 8 Kelas 4 Halaman 8 dan 9

Inilah soal dan kunci jawaban dalam buku tematik tema 7 kelas 4 SD halaman 13 dan 14:

Ayo Berdiskusi

Kamu telah menyanyikan lagu Apuse.

Diskusikan jawaban pertanyaanpertanyaan berikut bersama teman sebangkumu.

1. Dapatkah kamu rasakan naik turunnya nada pada lagu Apuse?

2. Pada bagian mana lagu dinyanyikan dengan nada tinggi?

3. Pada bagian mana lagu dinyanyikan dengan nada rendah?

4. Tuliskan syair lagu Apuse lalu berikan tanda sesuai naik turunnya nada pada setiap suku kata lagu tersebut.

Berikan tanda dengan menarik garis naik, rata, atau turun.

Contoh:

Garis melodi

Jawaban:

1. Ya, saya bisa merasakan naik turunnya nada pada lagu Apuse.

2. Bagian lagu dinyanyikan dengan nada tinggi:

A pu se ko kon dao

Ya ra be so ren do re ri

Wuf len so ba ni ne ma ba ki pa se

A pu se ko kon dao

Ya ra be so ren do re ri

Wuf len so ba ni ne ma ba ki pa se

A ra fa bye a swa ra kwar

A ra fa bye a swa ra kwar

*) huruf yang dicetak miring dan tebal dinyanyikan dengan nada tinggi

3. Bagian lagu dinyanyikan dengan nada rendah:

A pu se ko kon dao

Ya ra be so ren do re ri

Wuf len so ba ni ne ma ba ki pa se

A pu se ko kon dao

Ya ra be so ren do re ri

Wuf len so ba ni ne ma ba ki pa se

A ra fa bye a swa ra kwar

A ra fa bye a swa ra kwar

*) huruf yang dicetak miring dan tebal dinyanyikan dengan nada rendah

4. Garis melodi lagu Apuse


Garis melodi lagu Apuse
Garis melodi lagu Apuse (Tribunnews.com/Sri Juliati)

Disclaimer:

- Jawaban di atas hanya digunakan oleh orang tua untuk memandu proses belajar anak.

- Soal ini berupa pertanyaan terbuka yang artinya ada beberapa jawaban tidak terpaku seperti di atas.

(Tribunnews.com/Sri Juliati)

Sumber: TribunSolo.com
Rekomendasi untuk Anda
AA

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved