Rabu, 1 Oktober 2025

Tahun Baru Islam 1 Muharram 1440 H: Mengenal Tradisi Kungkum yang Dilakukan Saat Malam Satu Suro

Tanggal 11 September 2018 nanti akan menjadi pergantian tahun Hijriyah dan awal bulan Suro.

Penulis: Grid Network
TribunWow
Ilustrasi tradisi kungkum 

TRIBUNNEWS.COM - Tahun Baru Islam 1 Muharram 1440 H tinggal menghitung hari lagi.

Tanggal 11 September 2018 nanti akan menjadi pergantian tahun Hijriyah dan awal bulan Suro.

Biasanya akan ada beberapa tradisi yang dilaksanakan saat Malam Satu Suro.

Salah satunya ialah tradisi kungkum.

Kungkum merupakan sebuah ritual berendam di sungai besar, sendang, atau sumber mata air tertentu.

Ritual ini biasanya dilakukan saat malam satu suro.

Lihat Artikel Selengkapnya

Sumber: Grid.ID
Rekomendasi untuk Anda
AA

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved