Angin Kencang di Australia Tewaskan Satu Warga Asal Indonesia di Melbourne
Angin kencang dan badai terdingin yang menerjang kawasan timur dan selatan Australia telah menewaskan Angie Suryadi, 41 tahun.
Angin kencang dan badai terdingin yang menerjang kawasan timur dan selatan Australia telah menewaskan Angie Suryadi, 41 tahun.