Kamis, 2 Oktober 2025

Takjil Disediakan di Masjid Agung Bantul

Hampir seluruh masjid pada bulan Ramadan ini menyediakan takjil atau menu berbuka puasa bagi umat disekelilingnya

zoom-inlihat foto Takjil Disediakan di Masjid Agung Bantul
Sriwijaya Post/Syahrul Hidayat
orang berdoa di masjid agung

Laporan Reporter Tribun Jogja, Yudha Kristiawan

TRIBUNNEWS.COM, BANTUL - Hampir seluruh masjid pada bulan Ramadan ini menyediakan takjil atau menu berbuka puasa bagi umat disekelilingnya.

Pun demikian dengan Masjid Agung Manunggal Bantul, setiap menjelang berbuka juga menyediakan takjil, sedangkan kegiatan malam selain utamanya salat tarawih, juga dilanjutkan dengan tadarus, tak lupa juga disediakan makanan ringan bagi jamaah yang akan melakukan tadarus di masjid ini.

"Kami sediakan takjil setiap berbuka puasa, namun memang terbatas. Selain itu kegiatan tadarus sehabis salat tarawih juga rutin kami laksanakan. Bagi siapa saja dipersilahkan mengikuti rangkaian kegiatan ramadan ini," ujar Nuzul Antono, salah satu takmir masjid Agung Manunggal Bantul saat ditemui Sabtu(21/7/2012).

Sumber: Tribun Jogja
Rekomendasi untuk Anda
AA

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved