Euro 2012
Rental Mobil dan Sepeda Marak di Polandia
Warsawa yang menjadi salah satu kota penyelenggara Euro 2012, penyewaan mobil ini banyak didapatkan di kawasan pusat kota.

Laporan Wartawan Tribun, Husein Sanusi dari Warsawa
TRIBUNNEWS.COM - Sama halnya seperti di Indonesia, event-event besar juga dimanfaatkan para pelayan jasa kendaraan di Warsawa untuk menyewakan mobil pribadi. Seperti di Warsawa yang menjadi salah satu kota penyelenggara Euro 2012, penyewaan mobil ini banyak didapatkan di kawasan pusat kota.
Puluhan wartawan dari berbagai media se-dunia sering memanfaatkan rentalan ini saat sore tiba ketika akan menuju ke lokasi-lokasi latihan kontestan Euro yang biasanya terletak di luar kota Warsawa. Selain penyewaan mobil terdapat juga penyewaan sepeda bagi mereka yang ingin keliling Warsawa dengan gowes.
- Bantai Ceko 4-1, Anda Sudah Harus Melihat Timnas Rusia
- Rusia vs Ceko: Beruang Merah Rusia Bantai Republik…
- Rusia vs Ceko: Dzagoev dan Pavlyuchenko Gol Rusia…
- Joachim Low: Pemain Jerman Silakan Mau Merokok atau…
- Jerome Boateng Kepergok Ajak Chek In Model Majalah…
- Yunani dan Polandia Sama-sama Puas dengan Hasil Imbang